Rabu, 22 Februari 2012

Musik Klinik

Yeay sepenggal ilmu akhirnya didapatkan lagi..dan ilmu itu gak harus didapat disekolah..yap bahkan diwarung kopi kita bisa dapetin ilmu..
pukul 14.45 at virtual cafe(warung depan studio virtual tepatnya)gak sengaja bertemu dengan seorang musisi senior asli gresik..Cak To,sapaan akrabnya..gitaris asli gresik yang akrab dengan pemuda seperti saya.ditemani secangkir kopi saya pun mendengarkan cerita tentang pengalaman beliau yang sudah merasakan manis,asam,pahitnya didunia musik...
yah begitu banyak yang diceritak cak to pada sore itu..dan mungkin kesimpulan yang aku dapat dari cak to sore itu adalah
"JANGAN PERNAH JADIKAN MUSIK ITU SEBAGAI PEGANGAN HIDUP,KARENA MUSIK GAK SELAMANYA MEMBERIKAN KEBAHAGIAAN HIDUP"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar